Sistem Informasi Organisasi Masyarakat adalah platform digital untuk mendukung tata kelola administrasi Ormas yang lebih modern, transparan, dan efisien di Kabupaten Cirebon.
Digitalisasi data Ormas mencakup pendaftaran, verifikasi, pembaruan real-time, pengelolaan yang lebih efisien.
Informasi organisasi terdokumentasi dengan jelas dan dapat diakses kapan saja.
Terhubung dengan berbagai organisasi masyarakat lain dalam satu sistem terpadu.
Dukung promosi kegiatan dan aktivitas Ormas secara luas melalui platform digital.
Pastikan Ormas Anda terdaftar dan memenuhi regulasi yang berlaku.
SIORMAS hadir sebagai solusi digital untuk pengelolaan Ormas yang lebih transparan, efisien, dan terorganisir.
Proses registrasi yang mudah dengan validasi data yang akurat dan transparan.
Kelola data organisasi secara terpusat serta tampilkan kegiatan Ormas secara terbuka.
Pantau perkembangan Ormas melalui laporan lengkap untuk analisis dan pembinaan.
Akses informasi Ormas yang terdaftar dengan sistem pencarian yang cepat dan akurat.
Dasar hukum yang digunakan dalam SIORMAS merujuk pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2012, yang mengatur pedoman pendaftaran organisasi kemasyarakatan di lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah
SelengkapnyaOrmas yang berlandaskan Pancasila dengan fokus pada kebangsaan, kepemudaan, dan sosial masyarakat
Organisasi yang bergerak dalam bidang sosial dan kebangsaan untuk menjaga persatuan dan kesatuan Indonesia.
Organisasi masyarakat yang berfokus pada pelestarian budaya dan kesejahteraan masyarakat Sunda
Ormas yang membela kepentingan petani dan mengembangkan sektor pertanian di Indonesia.
Ormas yang menjaga budaya Betawi serta aktif dalam kegiatan sosial dan keamanan masyarakat.
Ormas yang memperjuangkan hak-hak buruh dan kesejahteraan pekerja di Indonesia.
Organisasi yang menaungi dan memperjuangkan hak-hak pekerja seni di industri perfilman Indonesia.
Organisasi yang menaungi komunitas otomotif dan penggemar olahraga balap di Indonesia.
Siormas telah menjangkau berbagai daerah dengan relawan yang tersebar luas. Bersama, kita bisa menjangkau lebih banyak lagi!
Gabung SekarangFounder
Volunteer
Volunteer
Volunteer
Volunteer
Volunteer
Volunteer